Cara menghitung biner :
Biner ke Desimal
Kita akan mengkonversikan bilangan Biner 00011010 ke Desimal ?
Caranya adalah hitung dari yang paling belakang , terus kalikan angka pertama dengan 2 pangkat 0, bilangan kedua dengan 2 pangkat 1, bilangan ketiga dengan 2 pangkat 2, dan seterusnya.
Bila anda masih bingung lihat gambarnya dibawah
Desimal ke Biner
Kita akan mengkonversikan bilangan Desimal 77 ke Biner ?
Caranya adalah angka 77 di bagi 2 jika tidak bisa maka bulatkan ke 38 sisa 1, setelah itu 38 dibagi 2 = 19, setelah itu 19 dibagi 2 jika tidak bisa bulatkan ke 9 sisa satu, dan seterusnya hingga habis. Setelah itu baca angka 0 dan 1 dari sisa pembagian mulai dari bawah maka itu adalah angka biner dari 77.
Jika anda masih bingung lihat gambar dibawah ini.
Penjumlahan
Waktu di sekolah saat penjumlahan pada biner kita akan di tugaskan untuk merubahya dulu ke desimal setelah itu di jumlahkan , dan di ubah lagi ke bilangan biner. Saya akan bagikan bagaimana cara menjumlahkan bilangan biner.
Kita akan menggunakan bilangan 100100 dan 101010.
Penjumlahan seperti biasa 0+0=0 , 1+0=1 dan seterusnya TETAPI jika 1+1 hasilnya bukan 2 maupun 1 tetapi 0 dan nyimpan satu untuk penjumlahan dikirinya.
Jika bingung lihat gambar.
Pada saat penjumlahan 1+1 maka hasilnya 0 dan memiliki penyimpanan angka 1 di penjumlahan selanjutnya.
Oke sekian dulu Artikel dari saya , Semoga bermanfaat . Jangan lupa like and share.
Baca juga Pengertian Heksadesimal dan cara mengkonversi
Makasih infonya, sangat membantu :D
BalasHapusOke gan. Sama sama.
HapusOke gan. Sama sama.
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusgan ane mau tanya
BalasHapusTanya apa gan?
HapusTanya apa gan?
HapusThanks
BalasHapusBuat Bahan ulangan :D
Dont Forget :
http://pixelousblogandroid.blogspot.co.id/